E-Book Bagus dari Direktorat OAI Badan POM

Kumpulan Peraturan Pengobatan Tradisional
02/01/2018
Kumpulan E-Book Farmakope Herbal Indonesia, Acuan Sediaan Herbal, Teknnologi Ekstraksi dan Ramuan Etnomedisin
02/01/2018

E-Book Bagus dari Direktorat OAI Badan POM

Sangat menyenangkan saat kami berkesempatan hadir dalam kegiatan pembinaan dan seminar dari Direktorat Obat Alami Indonesia, salah satu direktorat di lingkungan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). Yang lebih menyenangkan selain ilmu dari para narasumber juga oleh-oleh E-Book yang bagus-bagus. Sangat pas untuk menambah wawasan keilmuan dan hasanah pengobatan tradisional khususnya ramuan jamu Indonesia atau obat tradisional.

Untuk anda pencinta dan pembelajar ilmu pengobatan tradisional ramuan Indonesia link-link di bawah ini kami dedikasikan.

 

Selamat meng-klik sesuai kebutuhan untuk mengunduhnya. Semoga bermanfaat dan dapat digunakan dalam membantu masyarakat luas. Terima kasih.

  1. Rosella
  2. Biji Jali
  3. Bawang Putih
  4. Binahong
  5. Jahe
  6. Pegagan
  7. Kelor (Budidaya)
  8. Kelor (Etnofarmakologi)
  9. Kelor (Khasiat dan Kegunaan Kelor)
  10. Kelor (Peluang Pasar Kelor)
  11. Kelor (Pengalaman Praktisi Medis dalam menggunakan Kelor)
  12. Kelor (Teknologi Produksi Kelor)

Update : 16 Februari 2018

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *